Flash Oppo A15 via Sdcard 1000% work
FLASHFlashing Oppo A15 - Tutorial Cara Flash Oppo A15 CPH2185 dan Oppo A15s CPH2179.Pada kali ini admin akan bahas bagaimana Cara Flash Oppo A15 dan Oppo A15s dengan metode flash Via Sdcard.Flash bisa disebut juga Install ulang firmware pada Smartphone untuk atasi berbagai masalah software pada Smartphone tersebut.
Sebuah Smartphone pasti akan mengalami masalah,jika sudah lama di pakai.tak terkecuali ponsel Oppo A15 dan Oppo A15s,Seperti masalah pada software.Oleh karena itu,alangkah baik nya Sobat mencoba Flash Oppo A15 jika mengalami masalah seperti :
Oppo A15 Bootloop,Stuk logo,gagal booting,Lupa Pola ,Lupa Pin,dan layar terkunci,Mati nyala sendiri,Gagal update firmware lewat menu pembaharuan,Lemot,tiba-tiba berhenti force close,Terserang Virus Malware ,Error dan lain lain.
Dengan Flash OPPO A15 menggunakan metode Via Sdcard,Sobat cukup install Firmware melalui Recovery Mode.Jadi bisa dilakukan tanpa PC atau Laptop.Berikkut lang flash Oppo A15 Via SDcard
Langkah Flash Oppo A15 dan Oppo A15s :
- Siapkan SD card (kartu memory) dengan ruang penyimpanan yang cukup minimal Sdcar yang 4GB
- Selanjutnya Unduh : Firmware Oppo A15 CPH2185/CPH2179
- Letakan file firmware Oppo A15 yang sudah di download tadi ke Sdcard / Kartu memori.jangan letakkan di dalam folder,cukup taruh di direktori root saja
- Matikan Ponsel Oppo A15 Sobat
Setelah Oppo A15 dalam keadaan mati,tekan dan tahan tombol power + tombol volume bawah secara bersamaan selama beberapa detik,sampai muncul logo OPPO."tunngu beberapa saat sampai masuk ke mode pemulihan atau recovery mode(ColorOS Recovery)" - Setelah Oppo A15 masuk ke recovery mode pilih "install from storage device"
- Kemudian "From SD card" lanjut cari file firmware oppo a15 yang sudah diletakkan di sdcard
- Setelah pilih firmware tersebut,nanti akan muncul pesan komfir:"Installation package,this operation can not be undone",klik "OK" dan proses install ulang firmware oppo a15 otomatis berjalan tunggu sampai proses flah selesai
- Jika notif "updating succesfully" telah muncul itu menandakan install atu update firmware Oppo A15 Sukses.
- Setelah upgrade firmware selesai pilih "Reboot" dan ponsel oppo a15 akan masuk booting
NOTE : "Booting pertama setelah flashing biasanya memang agak lama, jadi mohon ditunggu sampai selesai"
Setelah Booting selesai,Silahkan lakukan Setting pengaturan awal Oppo A15 seperti memilih bahasa,lokasi dll.samapai tahap ini proses Flash Oppo A15 sudah berhasil.
Baca Juga : Flash Oppo F7 CPH1819 via Flashtool
Sekian artikel kali ini bagaimana cara Flash Oppo A15 dan Oppo A15s via sdcard tanpa PC atau Laptop,Semoga artikel ini bermanfaat.Jika masih ada yang bingung atau kesulitan bisa komentar di bawah dan Silahkan Subscribe Channel bootloopdc untuk mendapatkan update seputar tutorial flash lainnya.